MANUSIA DAN KEPEDULIAN EKOLOGIS

DIAN FELICIA NANLOHY

Abstract


Tulisan ini menyoroti bagaimana posisi manusia di dalam lingkungan.Hal ini diidasari oleh pikiran bahwa kesadaran masyarakat dunia terhadap bahaya yang sedang mengancam dunia, diperhadapkan pada fakta kepada arah pembangunan dunia yang sangat destruktif dan manusia sedang berhadapan dengan suatu lingkungan yang rusak.Dalam kenyataannya ketika manusia berelasi dengan alam manusia memperlakukan alam sebgai objek semata-mata hanya untuk dimiliki dan dikonsumsi, manusia hanya memperlihatkan kekuasaannya atas alam tanpa memperhatikan tugas mereka untuk memelihara alam lingkungannya.Oleh karena itu dibutuhkan suatu pemahaman baru bagi manusia untuk dapat mengembangkan kepekaan terhadap lingkungan.Manusia dituntut agar dalam pengelolaan dan pemanfaatan sumber-sumber alam diimbangi dengan usaha pemeliharaan dan pelestarian terhadap lingkungannya.


Keywords


Manusia dan lingkungan, kepekaan ekologis

Full Text:

PDF PDF PDF

References


A. Sonny Keraf, 2002. Etika Lingkungan.Jakarta :Penerbit Kompas.

Harold P. Nebelsick, dalam John Magnum (ed.). 1989. The New Faith-Science Debate: Probing Cosmologi, Technologyand Theologi, Menneapolis: Augsburg Fortress.

Hendrikus Berkhof, 1979. Christian Faith, Erdmasns : Grand Rapids.

Jr.Lynn White, 1967. The Histrorical Roots of Our Ecological Crisis, New York: D&E Spring (ed).

John J. Davis, 2001. Eksposisi Kitab Kejadian ‘Suatu Telaah’, Malang : Gandum Mas.

John Stott, 2000. Isu-isu Global, Jakarta : BPK Gunung Mulia.

Mgr. FX. Hadisumarta, 2008.OCarm, Cahaya Kitab Suci atas ekologi Dalam Dalam Menyapa Bumi menyembah Hyang Ilahi, Yogyakarta : Kanisius.

Otto Soemarwoto, 2004.Ekologi, Lingkungan Hidup dan Pembangunan, Jakarta :Djembatan.

Rachmad K Dwi Susilo, 2009. Sosiologi Lingkungan, Jakarta : Rajawali Pers.

Raymundus Sudhiarsa, 2008. Merumuskan Tanggung Jawab Iman dan Keberpihakan pada Lingkungan Hidup, Dalam Menyapa Bumi menyembah Hyang Ilahi, Yogyakarta : Kanisius.

Robert Setio, 2001. Paradigma Ekologis Dalam Membaca Alkitab dalam Jurnal Ilmiah Populer Forum Biblika, Bogor : LAI.

Roberth P Borong,2002. Etika Bumi Baru, Jakarta : BPK Gunung Mulia.

Wiliam Chang OFM, 2001. Moral Lingkungan Hidup, Yogyakarta, Kanisius.

Sumber Lainnya

Ensiklopedi Alkitab Masa Kini Jilid II, M-Z

http://wikepedia.com

http://dahlanforum.wordpress.com

http://www.scribd.com




DOI: https://doi.org/10.37196/kenosis.v2i1.32

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2019 KENOSIS: Jurnal Kajian Teologi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Kenosis Telah Terdaftar Pada Situs:

   Psikostudia : Jurnal Psikologi Indexing by :



This work is licensed under a

Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Copyright © Kenosis: Jurnal Kajian Teologi 2015-2022. All Rights Reserved.